Kamis, 19 Maret 2020

perbedaan bore pile dan strauss pile

Perbedaan bore pile dan strauss pile

Pondasi bore pile dan strauss pile pada dasarnya sama, yaitu fungsinya untuk menyangga beban bangunan dan meneruskannya langsung ke tanah keras, seperti halnya fungsi tiang pancang. yang membedakan bore pile dan strauss pile yaitu cara pengerjaannya. 




jika bore pile dikerjakan menggunakan bore pile mesin mini crane dan lengkap dengan diselnya, bore pile mesin dibagi dengan dua metode yaitu bore pile basah dan bore pile kering , bore pile basah yaitu pengeboran tanah yang disertai dengan air tujuannya untuk melunakan tanah yang di bor segingga bisa mencapai kedalaman -+25 meter . bore kering yaitu  sama-sama menggunakan bore mesin untuk melubangi tanah namun digunakan tanpa air dehingga kedalamannya hanya mencapai 9 meter. karna dikerjakan tanpa air maka lokasi kerja harus lebih bersih dan tidak banyak lumpur tanah dan tidak memerlukan air yang banyak.



strauss pile adalah pekerjaan bore pile manual yang dikerjakan oleh tenaga manusia, untuk mengerjakan satu alat bore terdiri dari 2 orang. lihat contoh gambar berikut ini :







Kelebihan pondasi strauss pile (bore manual) :

*Tidak menimbulkan suara bising mesin.
*Di kerjakan tanpa air atau kering sehingga tidak menimbun limbah lumpur di lokasi kerja.
*Harga lebih murah 20% sampai dengan 30% jika dibandingkan dengan harga bore pile mesin.

Kekurangan pondasi strauss pile (bore pile manual) :

*Kedalaman yang dicapai hanya bisa 9-11 meter.

Pekerjaan bore pile dan strauss pile hanya berbeda dari segi pengerjaannya, namun fungsi dan hasilnya sama, dan mempunyai nilai plus dibandingkan dengan pondasi tiang pancang, yaitu tanpa menimbulkan getaran yang dapat mengganggu ketenangan warga sekitar.

Demikian penjelasan tentang perbedaan bore pile dan strauss pile,  kami penyedia layanan pekerjaan jasa pondasi bore pile dan strauss pile siap melayani anda dengan memberikan kualitas yang terbaik.

Dikerjakan sendiri TANPA BROKER
Untuk mendapatkan harga terbaik, silahkan hubungi : 

Chintia (Tia)
082236597843 
082131616788

E-mail :
Icaa615@gmail.com


Tidak ada komentar:

Posting Komentar